Skip Intro
Pilar
Bisnis
Manufaktur
Kegiatan usaha industri material konstruksi seperti produk pracetak, readymix, bahan dan komponen bangunan.
Properti
Mengembangkan usaha properti/realty termasuk diantaranya Perhotelan dan Sentra Bisnis
Energi
Pemanfaatan energi terbarukan dengan membangun dan mengelola Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH).
Konstruksi
Kegiatan usaha jasa konstruksi Bangunan & Gedung, Jalan & Jembatan, Pengairan & Irigasi dan Dermaga.
Jalan Tol
Melakukan investasi pada Badan Usaha Jalan Tol (BUJT).
Nindya Karya Gelar Pelatihan dan Sertifikasi K3 untuk Meningkatkan Mutu dan Keamanan Konstruksi
Jakarta, 27 Desember 2023 –Nindya Karya mengadakan pelatihan dan sertifikasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) di Aula Lantai 9, Gedung Nindya. Pelatihan ini diikuti oleh para Pengawas K3 dari berbagai proyek Nindy...
Nindya Karya Teken Kontrak Pembangunan Paralympic Training Center Karanganyar
Karanganyar, 21 Desember 2023 – Balai Prasarana Permukiman Wilayah Jawa Tengah, Direktorat Jenderal Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menandatangani kontrak pembangunan Paralympic Tra...
Nindya Karya dan Kementerian PUPR Sepakati Nota Kesepahaman Pengelolaan Limbah dan Kebersihan IKN
Jakarta, 20 Desember 2023 - Kepala Satuan Tugas Pembangunan Infrastruktur Ibu Kota Nusantara (IKN), Danis Sumadilaga, Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Diana Kusumas...
Nindya Karya Bersama Masjid Baitus Syuhada Galang Donasi Kemanusiaan untuk Palestina
JAKARTA – Nindya Karya in collaboration with the Islamic Da'wah Coordinating Board (BKDI) Baitus Syuhada Nindya Mosque held a humanitarian donation action for Palestine, Wednesday (20/12). Taking place at the Bait...
Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan
Kontribusi nyata Nindya Karya bagi percepatan kemandirian usaha mikro dan kecil serta pemberian bimbingan dan bantuan bagi masyarakat golongan ekonomi lemah dalam rangka mewujudkan masyarakat adil, makmur dan merata dilaksanakan Perusahaan melalui Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan (TJSL)